Maybe.. That's all we need,
is to meet in the middle of impossibilities..
Standing at opposite poles,
equal partners in a mystery..
Vien
* ..... a point when we realize that we love each other, but can not be in the love.. *
Monday, January 21, 2013
saat ini,
duniaku adalah duniamu
langitku adalah bumimu
bumiku adalah langitmu
sama-sama menjadi sama
dalam rupa yang berbeda..
--------------------------------
duniaku adalah duniamu
langitku adalah bumimu
bumiku adalah langitmu
sama-sama menjadi sama
dalam rupa yang berbeda..
--------------------------------
Semua hasil dari gambaran langit dan bintang berwarna mu..
Semua hasil diskusimu dengan angin..
dengan wangi tanah basah di depan jendelamu..
dengan nyamuk - nyamuk mencari makan..
dengan malam..
dengan detik jam.. tentang dia..
Semua itu tak kan pernah sampai..
Sebelah darimu menginginkan agar dia datang.. menjemputmu..
dan untuk kesekian kali, jatuh hati lagi, segila gilanya..
sampai batas gila dan waras pupus dalam sebuah kata klise " C I N T A "..
Semua hasil diskusimu dengan angin..
dengan wangi tanah basah di depan jendelamu..
dengan nyamuk - nyamuk mencari makan..
dengan malam..
dengan detik jam.. tentang dia..
Semua itu tak kan pernah sampai..
Sebelah darimu menginginkan agar dia datang.. menjemputmu..
dan untuk kesekian kali, jatuh hati lagi, segila gilanya..
sampai batas gila dan waras pupus dalam sebuah kata klise " C I N T A "..
Maafkan aku dan hatiku
yang telah mengganggu hari hari mu
yang indah menjadi sibuk mendengar kata kata
yang selalu kukirim lewat surat surat mimpi
dan dering dering rindu
yang membangunkanmu dan membuatmu
terjaga sepanjang hari..
Maafkan aku karena hatiku..
aku jatuh hati padamu..
yang telah mengganggu hari hari mu
yang indah menjadi sibuk mendengar kata kata
yang selalu kukirim lewat surat surat mimpi
dan dering dering rindu
yang membangunkanmu dan membuatmu
terjaga sepanjang hari..
Maafkan aku karena hatiku..
aku jatuh hati padamu..
Dan karena aku jatuh hati padamu..
aku ingin agar kau sempat mencicipi
semua kebahagiaan yang dapat diberikan hidup ini padamu..
Suatu sejarah yang berkepanjangan
tentang perkiraan masa depan yang masih begitu jauh..
Kapankah pertama kali kau mendengar
tentang pilihan hidupku yang asing dan tak lazim ?
yang sendiri dan menyepi..
tentang kesetiaan menemani duka..
aku ingin agar kau sempat mencicipi
semua kebahagiaan yang dapat diberikan hidup ini padamu..
Suatu sejarah yang berkepanjangan
tentang perkiraan masa depan yang masih begitu jauh..
Kapankah pertama kali kau mendengar
tentang pilihan hidupku yang asing dan tak lazim ?
yang sendiri dan menyepi..
tentang kesetiaan menemani duka..
Suatu waktu kau bertanya tentang Cinta Lama yang bersemi kembali.. Aku katakan, TIDAK.. karena aku tidak mau memaksa sesuatu yang tidak mau aku perjuangkan..
Perjuangan atas nama CINTA ? Klise ya.. tapi aku rasa kau yang seharusnya menjawab.. " apa aku kurang berjuang kan cinta kita ? "
Aku percaya pada keajaiban..
Aku selalu membuka diri pada keajaiban..
Perjuangan atas nama CINTA ? Klise ya.. tapi aku rasa kau yang seharusnya menjawab.. " apa aku kurang berjuang kan cinta kita ? "
Aku percaya pada keajaiban..
Aku selalu membuka diri pada keajaiban..
1
Inilah jaman ketika mantra mulai kehilangan raganya,
habur dalam tiap kata, ia masih ada namun tipis tak teraba..
setiap orang, ya, setiap kita, tergagap-gagap coba ngepaskan
mantera penenang-penyejuk-pengisi hati, hati yang kian menghampa ini..
jelajahi negeri maya, lupa berpijak pada tanah bumi yang nyata,
kita tak berakar, bagaimana bisa bertumbuh? jelajahilah..
angkasa bersama sayap patahmu! toh senja sudah cukup jadi penghibur.
pelipur, saat kau ngelindur..
Inilah jaman ketika mantra mulai kehilangan raganya,
habur dalam tiap kata, ia masih ada namun tipis tak teraba..
setiap orang, ya, setiap kita, tergagap-gagap coba ngepaskan
mantera penenang-penyejuk-pengisi hati, hati yang kian menghampa ini..
jelajahi negeri maya, lupa berpijak pada tanah bumi yang nyata,
kita tak berakar, bagaimana bisa bertumbuh? jelajahilah..
angkasa bersama sayap patahmu! toh senja sudah cukup jadi penghibur.
pelipur, saat kau ngelindur..